KATA PENGANTAR

Assalamu'alaikum Wr. Wb.

Puji syukur kita aturkan kepada Tuhan YME, yang telah memberikan kita semua keberhasilan dalam membuat blog ini, setelah sekian lama kita semua mencari cari sebuah jalan dalam pembuatan blog ini. Dan pada akhirnya kita menemukan sebuah titik terang yang begitu terangnya, sehingga Blog ini dapat tercipta. Sekian pendahuluan dari kelompok 3 kelas XI MIA 5 yang baru ini.

Wassalamu'alaikum Wr. Wb.

Senin, 21 September 2015

Tutorial Membuat Papercraft Gajah

Pada Kesempatan kali ini saya Falih Muhammad Akram akan memberikan Tutorial membuat papercraft Gajah

Alat dan Bahan
1. Gunting
2. Lem
3. Isolasi
4. Kardus Bekas
5. Spidol
6. Papercraft

Kita menuju cara pembuatannya


1. Persiapkan alat dan bahan


2. Unduh File Papercraft dari blog prakaryasmansa.blogspot.com atau dari web aslinya, Lalu print dengan ukuran dan kertas sesuai selera


3. Potong papercraft sesuai bentuknya


4. Kita buat belalai terlebih dahulu, ambil bagian seperti gambar diatas


5. Lalu potong gaaris yg beerwarna merah muda/pink


6. Lipat sesuai dengan garis putus-putus


7. Lalu temoelkan bagian yg terdapat nomernya hingga menerupai bentuk diatas


8. Ambil bagian push-rod


9. Lipat dan tempel menjadi segitiga seperti gambar diatas


10. Tempelkan bagian no. 11 ke bawah belalai seperti gambar diatas


11. Lalu bagian kepala gajah, lipat bagian yang dilalui garis putus-putus dan potong garis berwarna merah muda/pink seperti gambar diatas


12. Siapkan bagian telinga gajah, lipat bagian yg dilewati garis putus-putus dan gunting garis berwarna pink, dan tempel bagian yg bernomor


13. Gabungkan bagian telinga dan kepala seperti gambar diatas


14. Ambil Bagian Belalai dan Kepala gajah




15. Lalu tempel seperti gambar diatas


16. Ambil bagian kaki depan (front)


17. Gulung dan tempel seperti gambar diatas


18. Lalu tempel kedua bagian kakinya


19. Lalu lakukan hal sama seperti bagian kaki depan (front) untuk kaki belakang


20. Tempelkan kedua kaki dan lipat bagian atas no.18 seperti gambar diatas


21. Ambil bagian badan, lalu gunting dan tempel bagian yang dilewati garis berwarna pink




22. Tempel bagian badan dan kaki seperti gambar diatas


23. Ambil Bagian front dan tempelkan bagian putih ke belakang kepala gajah

24. Ambil bagian ekor gajah


25. Ambil bagian belakang gajah


26. tempelkan kedua bagian seperti gambar


27. Tempelkan Badan dengan bagian kepala sesuai gambar


28. Tempel bagian belakang gajah dengan badan


29. Akhirnya jadilah sebuah papercraft gajah yang lucu. Setelah kita membuat papercraft gajah agar papercraft menjadi lebih bagus lagi bisa kita tambahkan dengan deorasi sesuai keinginan kita seperti di bawah ini

 30. pertama kita buat topi toga dengan memotong kertas warna hitam menjadi seperti ini


 31. Lalu ditempel menjadi sebuah topi toga


 32. Kita tempelkan topi toga ke kepala gajah


 33. Lalu kita ambil kardus bekas


 33. Potong menjadi huruf seperti diatas dan warnai sesuai selera dengan spidol


 34. Lalu ambil kardus bekas diukur sesuai tulisan yg anda buat


 35. Tempelkan tulisan 'UNIVERSITY' ke kardus




36. Lalu tempelkan tulisan mada dengan Isolasi dari bagian belakang, seperti gambar



37. Lalu beri cagak kardus agar dapat berdiri tegak



38. Print gambar logo ugm sesuaikan ukuran dengan yg kita inginkan lalu tempelkan pada kertas dan gunting menyerupai gambar diatas



39. Siapkan kardus bekas dan potong sesuai selera

 
40. tempel logo ugm ke kardus



41. Tempel bagian kerdus ke kerdus bertukiskan 'MADA UNIVERSITY'



42. Akhirnya Letakkan gajah di samping tulisan MADA


Akhirnya Jadilah sebuah hiasan 'Gajah mada University' yang lucu, dekorasi dapat di kreasikan se kreatif mungkin sesuai keinginan Anda

Semoga bermanfaat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar